Babinsa Embaloh Hulu Bantu Warga Gali Kubur
![]() |
Pada kesempatan itu, titak lupa Babinsa mengucapkan bela sungkawa serta berpesan kepada keluarga yang ditinggalkan agar diberi kesabaran serta iklas menerima kenyataan yang sudah ditakdirkan oleh Tuhan Yang Maha Esa.
“Kita bersyukur kepada Tuhan YME karena masih diberi kesehatan, sehingga dapat berbuat baik kepada masyarakat binaan yang sedang mendapat musibah. Semoga apa yang kita lakukan ini dapat mengurang beban duka dari keluarga yang ditinggalkan,” ucap Serda Sutomo. [Noto]
Tidak ada komentar